PEMETAAN KERAGAMAN WISATA BUDAYA TANGIBLE DI KAWASAN GEOPARK GALUNGGUNG KECAMATAN LEUWISARI KABUPATEN TASIKMALAYA
DOI:
https://doi.org/10.61696/juparita.v3i1.646Keywords:
geopark galunggung, keragaman wisata budaya, pemetaanAbstract
Geopark Galunggung merupakan platform untuk memperkenalkan kekayaan yang ada disuatu daerah. Penelitian yang dilakukan mengambil satu aspek kajian yaitu keragaman budaya difokuskan pada kajian tangible (berwujud). Keragaman budaya merupakan wujud kekayaan yang dimiliki oleh setiap daerah hasil dari ciptaan generasi sebelumnya. Pemetaan keragaman wisata budaya sebagai salah satu upaya untuk mengetahui titik koordinat objek budaya tersebut berada. Metode yang digunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif, pemetaannya dengan menggunakan aplikasi OruxMaps dan software ArcMap10.3. Berdasarkan hasil pemetaan dan kajian lapangan terdapat 12 objek wisata tangible, keberadaan objek tersebut masih perlu pengelolaan secara mendalam, perlu dilestarikan keberadaannya agar tetap lestari dan terjaga. Partisipasi dan dukungan dari semua pihak tentu sangat dibutuhkan untuk mewujudkan kawasan Geopark Galunggung ini.
References
Darmawan, C., Fadjarajani, S. & Hilman, I., 2021. CULTURAL DIVERSITY OF LOCAL COMMUNITIES TO CREATE GALUNGGUNG GEOPARK IN TASIKMALAYA REGENCY. Spatial : Wahana Komunikasi dan Informasi Geografi, pp. 45-52.
Darmawan, C., Fadjarajani, S. & Hilman, I., 2022. IDENTIFICATION OF KAMPUNG NAGA CULTURAL POTENTIAL IN SUPPORTING THE REALIZATION OF GEOPARK GALUNGGUNG. GeoEco, pp. 35-47.
Dowling, R. K. & Newsome, D., 2018. Geotourism: The tourism of geology and landscape. Goodfellow Publishers.
Fatimah, T., Nafiah, S., Theresia, B. J. & Klara, P. I., 2018. PEMETAAN BUDAYA DI KAWASAN PEDESAAN: STUDI KASUS DESA GIRITENGAH, BOROBUDUR. Jurnal Muara Sains, Teknologi, Kedokteran dan ilmu kesehatan, p. 2.
Pillai, J., 2013. Cultural Mapping: A Guide to Understanding Place, Community and Continuity. Selangor : Strategic Information and Research Development Centre, p. 56.
Pranoto, Y. A., Rokhman, M. M. & Wibowo, S. A., 2018. Aplikasi Pemetaan berbasis Website untuk pusat kesehatan masyarakat di wilayah Kabupaten Malang. Jurnal MNEMONIC.
UNESCO, 2015. UNESCO Global Geopark : Guidelines and Criteria. Paris, UNESCO.
Zouros, N., 2004. The European geoparks network: geological heritage and sustainable local development. Geojournal, pp. 71-79.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 JUPARITA: Jurnal Pariwisata Tawangmangu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.





