STRATEGI PENGEMBANGAN OBJEK WISATA ARGA HOT SPRING DI DESA SUNDAKERTA KECAMATAN SUKAHENING KABUPATEN TASIKMALAYA

Authors

  • Aji Pangestu Pendidikan Geografi Universitas Siliwangi
  • Siti Fadjarajani Program Studi Pendidikan Geografi, Univeristas Siliwangi, Tasikmalaya, Indonesia
  • Cahya Darmawan Program Studi Pendidikan Geografi, Univeristas Siliwangi, Tasikmalaya, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.61696/juparita.v2i3.521

Abstract

Objek Wisata Arga Hot Spring merupakan objek wisata baru yang berada di Desa Sundakerta Kecamatan Sukahening Kabupaten Tasikmalaya. Objek wisata ini memiliki potensi alam dan buatan berupa kolam pemandain air panas, pohon pinus dan area camping. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana startegi pengembangan yang dapat dilakukan oleh pengelola objek wisata Arga Hot Spring. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, studi dokumentasi, dan studi pustaka. Hasil dari penelitian ini adalah setelah dilakukan observasi dan wawancara mengenai objek wisata Arga Hot Spring terdapat beberapa startegi pengembangan objek wisata yang dapat dilakukan oleh pengelola objek wisata Arga Hot Spring, seperti pengembangan infrastruktur, diversifikasi produk wisata, pelatihan dan pemberdayaan sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi digital, dan penerapan konsep pariwisata berkelanjutan. Untuk penelitisn berikutnya dapat dilakukan mengenai eksistensi dari objek wisata Arga Hot Spring, karena setelah penelitian ini dilakukan apakah strategi pengembangan wisata tersebut berjalan dengan baik atau tidak.

References

Adityaji, R. (2018). Formulasi Strategi Pengembangan Destinasi Pariwisata Dengan Menggunakan Metode Analisis Swot: Studi Kasus Kawasan Pecinan Kapasan Surabaya. Jurnal Pariwisata Pesona, 3(1), 19–32. https://doi.org/10.26905/jpp.v3i1.2188

Aprilia, & As’ari, R. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Lokal Dalam Pengembangan Kawasan Objek Wisata Arboretum Park. JUPARITA, 2(1), 1–7. https://doi.org/10.61696/juparita.v2i1.233

Diswandi, Zikriah, Febriant, I., Farahin, W., Yuliandari, R., Faradan, L., Septikayanti, T., Suryadi, A., Akbar, M. M., Firdous, M. A., &

Fidatama, M. I. (2020). Penataan Destinasi Dan Strategi Promosi Guna Meningkatkan Jumlah Wisatawan Di Kawasan Wisata Alam Aik Nyet Di Desa Buwun Sejati, Kecamatan Narmada. Jurnal Warta Desa (JWD), 2(1), 118–128. https://doi.org/10.29303/jwd.v2i1.98

Hafida, S. H. N., Dewi, R. P., Kesumaningtyas, M. A., Nastiti, B. A., Puspitasari, W., Masruroh, L., Meliani, Satria, A. B., Ali, F. A., & Bima, D. S. (2019). Analisis Keberlanjutan Desa Wisata (Studi Kasus Desa Wisata Sepakung, Kecamatan Banyubiru, Kabupaten Semarang). Jurnal Ilmiah Pariwisata, 24(3), 170–176.

Indrianeu, T., Fadjarajani, S., & Singkawijaya, E. B. (2021). Analisis Potensi Pariwisata Di Kabupaten Cianjur. JURNAL GEOGRAFI Geografi Dan Pengajarannya, 19(1), 73–90. https://doi.org/10.26740/jggp.v19n1.p73-90

Klau, W. W., Fanggidae, A. H. J., Salean, D. Y., & Fanggidae, R. P. C. (2023). Strategi Pengembangan Objek Wisata dalam Upaya Meningkatkan Kunjungan Wisatawan : Studi Pada Objek Wisata Fulan Fehan. Jurnal Studi Perhotelan Dan Pariwisata, 1(2), 53–61. https://doi.org/10.35912/jspp.v1i2.2214

Salouw, E., & Pramono, R. W. D. (2023). Typology of Tourism Village Settlement in Indonesia. Sodality: Jurnal Sosiologi Pedesaan, 10(03), 295–304. https://doi.org/https://doi.org/10.22500/10202241282

Sari, N. R., Rahayu, P., & Rini, E. F. (2021). Potensi Dan Masalah Desa Wisata Batik: Studi Kasus Desa Girilayu, Kabupaten Karanganyar. Desa-Kota, 3(1), 77–91. https://doi.org/10.20961/desa-kota.v3i1.34437.77-91

Satriawati, Z., Prasetyo, H., & Irawati, N. (2023). Kajian Minat Masyarakat Terhadap Pariwisata Alternatif Dan Wisata Pedesaan Melalui Google Trends. Kepariwisataan: Jurnal …, 17, 18–26. http://ejournal.stipram.ac.id/index.php/kepariwisataan/article/view/198

Sukmadi, S., Kasim, F., Simatupang, V., Goeltom, A. D. L., & Saftara, I. (2020). Strategi Pengembangan Wisata Berbasis Kearifan Lokal pada Desa Wisata Pagerharjo Kecamatan Samigaluh Kabupaten Kulon Progo Yogyakarta. Masyarakat Pariwisata : Journal of Community Services in Tourism, 1(1), 1–12. https://doi.org/10.34013/mp.v1i1.356

Susiyati. (2018). Strategi Pengembangan Daya Tarik Wisata Pantai Muarareja Indah Di Kota Tegal [Universitas Negeri Semarang]. In Universitas Negeri Semarang. http://dx.doi.org/10.1016/j.gde.2016.09.008%0A

Sutikno, C., Wijaya, S. S., Atika, R. Z., Amanda, A., & Maab, M. . (2023). Pendampingan Dan Penguatan Kelembagaan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Di Desa Winduaji, Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes. PARADIGMA Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–14.

Wahyuni, D. (2018). Strategi Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengembangan Desa Wisata Nglanggeran. Aspirasi: Jurnal Masalah-Masalah Sosial, 9(1), 85–102. https://doi.org/10.46807/aspirasi.v9i1.994

Wijaya, K. A., Putra, E. S., & Triawati, K. (2023). Potensi Dan Strategi Pengembangan Pariwisata Di Pantai Kaluku. Jurnal Pariwisata PaRAMA : Panorama, Recreation, Accomodation, Merchandise, Accessbility, 4(1), 1–9. https://doi.org/10.36417/jpp.v4i1.444

Published

2024-12-11

How to Cite

Pangestu, A., Fadjarajani, S. ., & Darmawan, C. . (2024). STRATEGI PENGEMBANGAN OBJEK WISATA ARGA HOT SPRING DI DESA SUNDAKERTA KECAMATAN SUKAHENING KABUPATEN TASIKMALAYA . Jurnal Pariwisata Tawangmangu, 2(3), 167–174. https://doi.org/10.61696/juparita.v2i3.521